Senin, 20 Februari 2017

Alfatihah

Siapa yg tak hafal al-fatihah??
Nyaris setiap kita malah hafal dengan terjemahnya. Namun, tak semua orang memiliki kesempatan untuk menyelami selaksa rahasia makna surat ini dalam kitab2 klasik.
Al-fatihah di pandang sebagai surat paling agung dalam al-qur'an. Bahkan ketika surat ini di turunkan, iblis mengalamj jerit pilu dan jg surat inj memiliki posisi yg amat penting dalam ibadah sholat. Tema pokok alfatihah adalab perenungan dan ketenangan: merenungkan nama2 dan sifat Allah merenungkan ciptaannya dan mengakuk bahwa hanya dia yg berhak di puji dan d sembah, hanya Allah yg patut d mintai tolong dan tempat bergantung.
Surat ini juga mengingatkan agar kita meneliti hubungan kita dengan sang kholik. Surat ini juga merangkum keseluruhan pesan al-Qur'an.

Insyaallh pada tulisan berikutnya "mengenal al-fatihah"

Wassalam...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar